Arti Penuh Makna Dari Lagu - The Band Perry - If I Die Young





Musik terkini - Lagu ini menggambarkan bahwa terkadang seseorang akan dihargai dan diakui setelah dia (maaf) meninggal. Ya lirik ini menceritakan bahwa hidup yang singkat ini terkadang manusia lupa akan sesuatu / seseorang yang penting bagi hidupnya, tetapi ketika sesuatu / seseorang menghilang baru kita sangat menyesal baru menyadarinya.



Album: The Band Perry
Dirilis: 2010
Penghargaan: Penghargaan Asosiasi Musik Country untuk Lagu Terbaik
Nominasi: Penghargaan Grammy untuk Lagu Country Terbaik, lainnya




The Band Perry - If I Die Young


CHORUS
If I die young bury me in satin
Jika aku mati muda, kuburkan aku berbungkus kain satin
Lay me down on a bed of roses
Baringkan aku di atas ranjang mawar
Sink me in the river at dawn
Tenggelamkan aku di sungai saat fajar
Send me away with the words of a love song
Iringi kepergianku dengan kata-kata dari lagu cinta
Uh oh uh oh

Lord make me a rainbow, I'll shine down on my mother
Tuhan jadikanlah aku pelangi, kan kusinari ibuku
She'll know I'm safe with you when
Dia kan tahu aku bahagia bersamamu saat
She stands under my colors, oh and
Dia berdiri dalam siraman warnaku, oh dan
Life ain't always what you think it oughta be, no
Hidup tak selalu berjalan seperti yang kau harapkan, tidak
Ain't even gray, but she buries her baby
Tidak juga abu-abu, namun dia kuburkan bayinya
The sharp knife of a short life,
Tajamnya pisau dari hidup yang singkat
Well, I've had just enough time
Waktuku tlah cukup

CHORUS

The sharp knife of a short life,
Tajamnya pisau dari hidup yang singkat
Well I've had just enough time
Waktuku tlah cukup

And I'll be wearing white when I come into your kingdom
Dan kan kupakai gaun putih saat aku datang ke kerajaan-Mu
I'm as green as the ring on my little cold finger
Aku sehijau cincin di jari dinginku
I've never known the lovin' of a man
Tak pernah kutahu rasanya dicintai pria
But it sure felt nice when he was holding my hand




Dikutip dari : http://fnuswantoro.blogspot.com
Lyric from : http://terjemah-lirik-lagu-barat.blogspot.com
Share on Google Plus

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment

1 komentar:

  1. Vampires in the Enchanted Castle casino - FilmFileEurope
    Vampires in the Enchanted Castle Casino. Vampires in the Enchanted poormansguidetocasinogambling.com Castle Casino. Vampires https://septcasino.com/review/merit-casino/ in the Enchanted Castle https://jancasino.com/review/merit-casino/ Casino. Vampires casino-roll.com in the Enchanted filmfileeurope.com Castle Casino. Vampires in the Enchanted

    BalasHapus